SELAMAT DATANG DI BLOG MUHAMMAD ANANG MA'RUF

Senin, 19 Maret 2018

ROUTING OSPF


ROUTING OSPF MIKROTIK RB 941


A. Pendahuluan
  • pengertian



     
    Open Shortest Path First (OSPF) adalah sebuah protokol routing otomatis (Dynamic Routing)yang mampu menjaga, mengatur dan mendistribusikan informasi routing antar network mengikutisetiap perubahan jaringan secara dinamis. Pada OSPF dikenal sebuah istilah Autonomus System(AS) yaitu sebuah gabungan dari beberapa jaringan yang sifatnya routing dan memiliki kesamaan metode serta policy pengaturan network, yang semuanya dapat dikendalikan oleh networkadministrator. Dan memang kebanyakan fitur ini diguakan untuk management dalam skala jaringanyang sangat besar. Oleh karena itu untuk mempermudah penambahan informasi routing danmeminimalisir kesalahan distribusi informasi routing, maka OSPF bisa menjadi sebuah solusi.OSPF termasuk di dalam kategori IGP (Interior Gateway Protocol) yang memiliki kemapuan Link-State dan Alogaritma Djikstra yang jauh lebih efisien dibandingkan protokol IGP yang lain. Dalamoperasinya OSPF menggunakan protokol sendiri yaitu protokol 89.

    OSPF memiliki beberapa tipe area diantaranya:
    • Bakcbone - Area 0 (Area ID 0.0.0.0) -> Bertanggung jawab mendistribusikan informasi
    routing antara non-backbone area. Semua sub-Area HARUS terhubung dengan backbone
    secara logikal.
    • Standart/Default Area -> Merupakan sub-Area dari Area 0. Area ini menerima LSA intra-
    area dan inter-area dar ABR yang terhubung dengan area 0 (Backbone area).
    • Stub Area -> Area yang paling "ujung". Area ini tidak menerima advertise external route
    (digantikan default area).
    • Not So Stubby Area -> Stub Area yang tidak menerima external route (digantikan default
    route) dari area lain tetapi masih bisa mendapatkan external route dari router yang masih
    dalam 1 area.

  • maksud dan tujuan

    OPSF merupakan protokol routing yang menggunakan konsep hirarki routing, dengan kata lain OSPF mampu membagi-bagi jaringan menjadi beberpa tingkatan. Tingakatan-tingkatan ini diwujudkan dengan menggunakan sistem pengelompokan yaitu area.
B. Alat Dan Bahan
  •  akses interne
  • dua router 
  • kabel utp
  • laptop/komputer


C. Proses
Kali ini kita akan mencoba melakukan implementasi untuk konfigurasiBackbone - Area 0 padaOSPF. Adapun langkah-langkahnya cukup mudah. Disini kami mempunyai 2 router dengan masing-masing router memiliki jaringan LAN. Kita akan mencoba supaya setiap jaringan LAN pada ketigarouter tersebut bisa saling komunikasi tanpa kita tambahkan rule static route secara manual. Untukgambaran topologi bisa dilihat pada tampilan berikut.


1. konfigurasi router pertama.

> buatlah ip di masng-masing interface esuai dengan topology yang ada.


> selanjutnya mask ke menu  routing>OSPF lalu pilih OSPF inface nah klik pilih dengan as type 1.


 > masih di menu OSPF selanjutnya  kita mauk ke menu network dan buatlah ip network laptop kita dan gatway yang mengarah ke router ke dua.



> jia sudah coba cek di ip>routes>pasli ada tulisan DAo dan ip address komputer yang kedua.


2. selanjutnya kita konfigurasi router kedua

> kita konfigurasi router kedua juga sama buat ip address sesuai topologi yang telah di buat.


 > kita juga buat sama seperti yang di router pertama di meu ini.


 > selanjutny kita masuk ke network dan isikan ip network laptop kita dan network eth 1 yang terhubung dengan mikrotik gw-1.


>  selanjutnya kita masuk ke ip>routes dan cek apakah DAo nya sudah ada dan jika sudah ada maka konfigurasi berhasil.




> selanjutnya ping ke semua ip address yang terhubung dnegan kedua router tersebut.




D.Hasil Yang Di Dapat
  •  dua router saling terhubung dan saling mengirim data.
E. Penemuan Masalahan
  • kedua router tidak saling terubung dan ternyata kabelnya yang sudah rusak dan setelah di ganti semua konfigurasi berhasil.

F. Referensi
  • Ebook MTCRE 
 Sekian dari saya Wassalamu'alaikum wr.wb

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Additional

Maybe if you like and want to request a blog post? You can do this through email messages. Or through social media messages below.




Comments

Contact Us

Nama

Email *

Pesan *